SELAMAT DATANG DI JOGJACULTURAL, ANDATELAH MENEMUKAN TEMPAT YANG TEPAT UNTUK MEMPEROLEH INFORMASI DINAMIKA BUDAYA YANG ADA DI JOGJA, KAMI HADIR UNTUK MENAMBAH KHASANAH INFORMASI BUDAYA DEMI KEMAJUAN BUDAYA DI JOGJAKARTA

4/15/13

BALAI BUDAYA : PUSAT PENGEMBANGAN BUDAYA DI DESA BUDAYA

Balai Budaya merupakan suatu bangunan yang merupakan pusat Pengembangan Budaya yang ada di Desa Budaya.  Bangunan sederhana tersebut diharapkan ke depan menjadi ikon dari keberadaan Desa Budaya.
Balai Budaya  yang sudah dibangun  di Desa Budaya sampai dengan tahun 2013  sudah berdiri  4 ( empat ) buah. Adapun Balai Budaya yang sudah berdiri tersebut  yaitu :
1. Balai Budaya   Jatimulyo, Desa Jatimulyo, Kec. Girimulyo, Kab. Kulon Progo
2. Balai Budaya Jerukwudel, Desa  Jerukwudel, Girisubo, Kab. Gunungkidul
3. Balai Budaya Argomulyo, Desa Argomulyo, Kec. Cangkringan, Kab. Sleman
4. balai Budaya Srigading, Desa Srigading, Kec. Sanden, Kab. Bantul

Pada Tahun 2013 ini  juga akan menyusul Balai Budaya yang baru tahap Pembangunan
yaitu :
1. Balai Budaya Semin, Desa Semin, Kec. semin, Kab. Gunungkidul
2. Balai Budaya Brosot, Desa Brosot, Kec. Brosot, Kab. Kulon Progo

  Foto : 01  Balai Budaya Argomulyo, Cangkringan, Sleman

 Foto : 02. Balai Budaya Sri Gading, Sanden, Bantul